Teknik Presentasi (Syarat Presentasi)
Syarat Dalam Suatu Presentasi
Materi yang disampaikan dalam presentasi seharusnya memiliki beberapa syarat agar diterima dengan baik oleh peserta atau audience seperti berikut.
- Bersifat memberikan informasi baru dan menarik bagi peserta.
- Dapat memberikan keyakinan terhadap kebenaran materi yang disajikan.
- Agar diterima dengan mudah oleh peserta, sebaiknya dalam penyajian menggunakan sikap yang baik dan persuasif agar peserta dapat terpengaruh dan memahami serta mengikuti alus materi.
- Memberikan wawasan baru serta menjadi inspirasi bagi peserta.
- Gunakan metode yang baik dalam pemaparan dan menghibur agar tercipta kondisi diskusi yang ramah.
0 Response to "Teknik Presentasi (Syarat Presentasi)"
Post a Comment